SmartPhone berbasis OS Antroid tahun ini bakal gencar menyerbu tanah air. Beberapa Model Bahkan Sempat Menjajaki Pasar tahun lalu, Yakni HTC Magic dan IMO S9000. Awal Tahun ini, giliran motorola milestone yang melakukan penetrasi lewat Sistem Operasi Keluaran google tersebut..Milestone yang di AS memiliki julukan droid ini merupakan handset pertama keluaran motorola yang
berbasis OS android. Hadir dengan konsep slide sliding serta menjejalkan Android Versi 2.0 nyang di juluki Eclair, Smartphone ini siap menghajar lawan2nya di kelas high end.
Motorola Milestone memang bukan Smartphone dengan penampilan terbaik. Namun Kombinasi QWERTY dan body nya yang ramping cukup menawan. Perfoma OS android 2.0-nya pun membuat pengoprasian serta penggunaan posnel terasa praktis dan efisien.
Jika di sandingkan dengan Smartphone lain di kelas nya. Motorola Milestone Memiliki Daya Saing Tinggi. Hanya saja kamera yang kurang maksimal serta ketersediaan fitur multimedia memadai masih salah satu yang mesti di perhatikan.
Spesifikasi
- Network : 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900, 3G HSDPA 900 / 2100
- Ukuran/Model : 115.8 x 60 x 13.7 mm, 165 g / Slide (Side)
- Layar : TFT, 16M colors, 480 x 854 pixels, 3.7 inches, Capacitive touchscreen, Accelerometer sensor, Proximity sensor for auto turn-off, Multi-touch input method, Full QWERTY keyboard with 5-way navigation key
- OS : Android OS, v2 (Eclair)
- Kamera : 5 MP, 2592 x 1944 pixels, autofocus, dual-LED flash, Geo-tagging, image stabilization, Video D1 (720x480 pixels)@24fps,kamera kedua VGA
- Koneksi : GPRS Class 12 (4+1/3+2/2+3/1+4 slots), 32 - 48 kbps,HSCSD, EDGE Class 12, HSDPA, 10.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps, Wi-Fi 802.11 b/g, Bluetooth v2.1 with A2DP, microUSB v2.0
- Memory : microSD (TransFlash), up to 32GB, 8 GB (include)
- Aplikasi : SMS, MMS, Email, WAP 2.0/xHTML, HTML,Game, JAVA MIDP 2.0
0 komentar: